Goa Kalisuci
Goa Kalisuci merupakan objek wisata alam berupa susur goa dan sungai yang terletak di Wonosari, Gunung Kidul, Yogyakarta.
Fenomena bukit karst dan goa yang dialiri sungai jernih menjadi keunikan tersendiri bagi Goa Kalisuci ini. Di goa ini anda dapat menyusuri sungai jernih berkedalaman 2-3 meter dengan menggunakan peralatan khusus yang diberi oleh pengelola.
Cukup merogoh kocek sebesar Rp75.000,00 saja dan anda suda bisa menikmati keindahan dari Goa Kalisuci ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar